Entri Populer

Kamis, 18 November 2010

PROGRAM KEJURUAN

PROGRAM JURUSAN FAVORIT.

Tekhnik permesinan (Tpm) identik dengan sekolah SMK / STM, benar sekali, karna program keahlian ini hanya ada dalam sekolah Menengah kejuruan (SMK) atau sekolah tekhnik menengah (STM). program keahlian ini sangat banyak diminati oleh para calon siswa yang ingin masuk kesekolah kejuruan.  peluang usaha yang sangat terbuka dalam bidang keahlian permesinan, ini juga menjadi salah satu dorongan para orang tua kepada putranya agar memasuki program keahlian permesinan, sehingga ini juga menjadi pelecut semangat untuk masuk keprogram keahlian permesinan. skill attitude dan knowledge ini menjadi syarat  utama untuk bisa bersaing didunia industri. dan smua syarat tersebut telah saya dapatkan selama proses pembelajaran selama ini. peluang usaha yang didapat tidak hanya menjadi kariyawan pabrik saja, kita juga bisa membuka usaha sendiri berupa bengkel, home industi dan sebagainya. program keahlian mesin tidak hanya dikenalkan dengan mesin konfensional saja tetapi juga akan diberikan pengetahuan bagaimana cara mengoperasikan mesin CNC. Computer Numerical Control  itu adalah kepanjangan dari CNC. yang dimaksud CNC adalah mesin yang dijalankan melalui komputer dengan menggunakan huruf dan angka. jadi kita akan bisa mengoperasikannya jika kita masuk di program keahlin mesin. terus maju pendidikan indonesia dan tunjukkan karakter bangsa kita!!!!!!!!!!!!

by: M.Aditiya Firmansyah




Tidak ada komentar:

Posting Komentar